Pada zaman sekarang ini banyak laptop abal abal tapi didaulat sebagai laptop asli kluaran pabrik alias rakitan pabrik.Mulai dari yang terkecil sampai yang paling parah adalah "SEGEL" sampai dipalsukan.laptop yang nge tren dengan nama laptop rekondisi ini pastilah mempunyai perbedaan dengan laptop asli rakitan pabrik.
Perbedaanya meliputi kualitas,keawetan,dan kekuatan laptop itu sendiri.Walaupun begitu,laptop rekondisi ini tetap diminati masyarakat karena harganya yang memang murah dipasar laptop.biasanya selisih harga sampai 500-1jt.dan kali ini saya akan membeberkan cara membedakan laptop rekondisi toko dengan laptop rakitan pabrik.
CARA MEMBEDAKAN :
1. Lihatlah brosur resmi dari brand perusahaan laptop yang anda beli,apabila tidak ada dalam list barang dalam brosur maka patut dipertanyakan ke aslianya
2. Jangan tertipu oleh SEGEL,karena sekarang banyak segel palsu
3. Biasanya garansi yang diberikan oleh sebuah brand perusahaan laptop adalah 2 tahun,jadi apabila kurang dari itu maka sudah dipastikan laptop tersebut adalah rekondisi
4. Pada saat membeli laptop,menurut saya ajaklah saudara anda yang mengerti tentang seluk beluk tentang laptop agar anda tidak tertipu
5. Jangan terkecoh dengan harga yang murah
Begitulah caranya menurut saya,hal diatas merupakan pengalaman saya pribadi pada saat pertama kali membeli laptop dan baru 1,2 tahun laptop saya gampang eror dan ternyata setelah saya tanyakan pada yang telah berpengalaman laptop saya bukanlah laptop asli keluaran pabrik dan efeknya adalah seperti ini.Bagi temen2 yang punya saran “DIMOHON UNTUK KOMEN YA”
TAG : cara membedakan laptop rekondisi atau bukan,tips membedakan laptop rakitan sendiri dengan asli pabrik,tips memilih laptop,cara memilih laptop,aman dalam membeli laptop
Tidak ada komentar:
Posting Komentar